Saya itu orangnya gak bisa diam,ekpresif, punya rasa peduli
yang tinggi, boros dll. Mengapa bisa demikian? karena saya memiliki golongan
darah O.
benarkah terdapat hubungan golongan darah dan kepribadian,
saya rasa tidak ada (*walau cenderung sih, cenderung dipaksakan :D )
Katanya sih asal usul kebiasan ini dari korea sama jepang.
Nih saya kutip beberapa pernyataan dari quora.com (website tanya jawab-- mirip
ask.com ) "In many ways the Japanese interest in blood types is similar to
interest in horoscope signs common in other countries. (Tau kan hukumnya
horoskop) . Kepercayaan akan hubungan Goldar dan kepribadian masuk dalam
kategori pseudo-science. the general scientific consensus is that there are no
correlations.
Buat yang butuh alasan ilmiah. Nih ada hasil meta-analisis
"No relationship between blood type and personality: evidence from
large-scale surveys in Japan and the US" oleh nawata (2014) Effect sizes
(eta2) were less than .003. This means that blood type explained less than 0.3%
of the total variance in personality. These results show the non-relevance of
blood type for personality. Katanya pengaruh goldar lebih kecil dari 0.3 %.
Jadi, tidak ada hubungannya ya :) kalo ada anggap kebetulan.
"Lihat dan temui lingkunganmu, itulah dirimu (mungkin)
"
kesimpulan, pilihanmu tak perlu di cek dulu golongan
darahnya cukup minta temanmu men"cie-ciee"kannya (Arrizal theory)
Terimakasih. Reading for fun or Reading for understanding